Arti dan Kepanjangan CFO dan CFOO

Arti dan Kepanjangan CFO ~ sakuilmu.net. CFO kepanjangan dari Cheif Financial Officer atau CFOO kepanjangan dari Chief Financial and Operating Officer adalah seorang executive perusahaan yang bertanggung jawab dan bertugas dalam mengelola resiko keuangan dalam sebuah perusahaan.

CFO atau CFOO ini bertugas dan bertanggung jawab untuk perencanaan keuangan, pencatatan dan pelaporan  kepada level manajemen yang lebih tinggi atau CEO (Chief Executive Officer) serta Dewan Komisaris. Dalam beberapa perusahaan, CFO ini juga bertanggung jawab untuk analisis data.  

CFO bertanggung jawab langsung kepada Presiden / CEO (Chief Executive Officer) dan langsung membantu pejabat Direktur Operasional (COO) pada semua hal-hal strategis dan taktis yang berkaitan dengan pengelolaan anggaran, cost�benefit analysis, forecasting needs dan securing of new funding

Demikian Sobat sakuilmu.net, sekilas mengenai arti/definisi dan kepanjangan dari CFO dan CFOO. Pada artikel selanjutnya kita akan mengenal istilah COO. Apa itu COO? Simak penjelasannya di artikel Arti dan Kepanjangan COO.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Arti dan Kepanjangan CFO dan CFOO"

Post a Comment