Definisi dan Kepanjangan CMO

Definisi dan Kepanjangan CMO ~ sakuilmu.net. Beberaoa waktu yang lalu kita sudah mengetahui definisi dan kepanjangan CEO. Kali ini kita akan membahas mengenai CMO. Seorang CMO adalah seorang executive dalam perusahaan yang bertanggungjawab dalam bidang pemasaran suatu perusahaan. CMO  merupakan kepanjangan dari Cheaf Marketing Officer atau dalam Bahasa Indonesia disebut dengan Direktur Pemasaran.

Tugas dari seorang CMO adalah seperti yang disebut di atas, membantu CEO memimpin divisi marketing dan menangani berbagai perihal tentang Marketing atau pemasaran di dalam perusahaan termasuk dalam hal sales management, product development, distribution channel management, marketing communications (termasuk advertising dan promotions), pricing, market research, dan customer service. Seorang CMO dapat diangkat dan diberhentikan oleh CEO


Akronim / Singkatan : CMO
Nama Diri / Kepanjangan : Chief Marketing Officer
Dikenal dalam Bahasa Indonesia : Direktur Pemasaran

Demikian Sobat, sebuah artikel mengenai CMO (Chief Marketing Officer). Selanjutnya kita akan mengenal definisi dan kepanjangan dari CFO. Apa itu CFO? cari tahu dalam artikel Arti dan Kepanjangan CFO dan CFOO.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Definisi dan Kepanjangan CMO"

Post a Comment